Kombas Agensi adalah unit jasa konsultan dan pemasaran digital bagi pengusaha online. Kami hadir untuk untuk membantu mempromosikan dan mengembangkan produk dan jasa anda secara online dengan menggunakan strategi yang tepat dan hasil yang terukur.
Layanan Agensi yang ada di Kombas Agensi
- Web & application development
Website merupakan showcase bisnis dan aset digital anda. Adanya website profesional dengan design menarik, fitur lengkap, SEO friendly, mobile friendly, serta mudah di-maintain adalah upaya untuk mendapatkan kepercayaan konsumen terhadap produk dan jasa anda. Kami siap membantu semua kebutuhan anda, baik website company profile, landing page, online store dan sebagainya. Kami juga membantu mengembangkan pembuatan aplikasi mobile untuk bisnis anda. - Search engine optimization
Ingin mudah ditemukan di dunia maya? SEO adalah jawabannya. Dengan SEO, website anda akan muncul di halaman satu mesin dan mendominasi pencari google, dengan mengoptimalkan kata kunci yang sesuai dengan bisnis anda. Jika website anda mudah ditemukan maka akan banyak orang yang mengunjunginya dan menjaring calon konsumen potensial. Kini andalah yang akan dicari calon konsumen, bukan sebaliknya. - Social media marketing & maintenance
Indonesia merupakan salah satu negara dengan pengguna sosial media terbesar didunia. 49% penduduk Indonesia aktif di sosial media (hootsuite, 2017). Artinya ada potensi sekitar 130 juta jiwa calon konsumen yang bisa anda dapatkan. Melihat potensi itu, pemasaran online via sosial media seperti Facebook, Twitter, Youtube, Instagram, adalah keharusan. Kami siap membantu mengelola social media marketing anda, mulai dari merumuskan strategi, mengoptimalkan, mengintegrasikan hingga me-maintain seluruh social media anda. - Corporate branding
Brand merupakan strategi penting untuk membangun hubungan jangka panjang dengan konsumen. Brand merupakan pembeda antara perusahan anda dengan kompetitor. Adanya brand yang tegas, merupakan langkah awal melesatkan bisnis anda di antara para kompetitor. Kami siap membantu menemukan dan mengembangkan brand anda seperti design logo, video compay profile, tagline, serta marketing kit yang kaya akan content, dilengkapi dengan konsep dan design menarik.